Seri Drone Lusi: alat bantu multidisiplin untuk mengakses lingkungan yang ekstrim

Drone Lusi : Suatu alat bantu multidisiplin untuk mengakses lingkungan yang ekstrim

DRONELUSI-0D

Naskah ini dikontribusikan oleh Dr. Andriano Mazzini

Sebagai Kerjasama Riset Ilmiah Lusi antara BPLS dan LUSI LAB ( Konsorsium Masyarakat Eropa sejak 2013-2017)

Dikontribusikan oleh: Prof. Dr. Hari Prasetyo

Mantan Pimpinan BPLS (2007-2017), Seri Evaluasi Kemajuan aspek Pemacuan IPTEK Remote Sensing di Misi Nasional Penanggulangan Lusi.

Slide3

The Lusi drone: A multidisciplinary tool to access extreme environments

 Marine and Petroleum Geology, In Press, Corrected Proof, Available online 14 July 2017

  1. Di Stefano, G. Romeo, A. Mazzini, A. Iarocci, S. Hadi, S. Pelphrey

http://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0264817217302611

 

DroneLUSIMPG2017

infraDroneLusi

Paper yang terkait Drone Lusi: Drone dengan  resolusi infra merah mencitra semburan lumpur Pusi

Slide2

Citra Infra Merah (Akan dibahas/Ditinjau Pada Makalah Khusus MPG 2017)

Ringkasan

  • Pesawat Drone (tak berawak) yang serbaguna telah dirancang dan dibangun untuk mengakses dan mengambil berbagai contoh pada lingkungan yang ekstrem.
  • Percontohan gas, air, dan lumpur digabungkan dengan pengukuran suhu, rekaman video pemotretan fotogrametri, infra merah dan pemetaan sebaran gas Misi yang sukses telah dituntaskan di lokasi semburan Lusi yang aktif
  • Pesawat “Drone” adalah alat yang sangat baik untuk mempelajari medan yang beraat atau tidak terjangkau dimana bila dioperasikan secara konvensional akan menjadi terlalu mahal, berbahaya atau bahkan tidak mungkin

Slide6Slide7Slide8

Abstrak

  • Lingkungan yang ekstrem dan tidak dapat diakses merupakan suatu peluang, ketika wahana pesawat tak berawak (Drone) yang dioperasikan dari jarak jauh hari ini telah dapat mengakses dan memantaunya dengan aman.
  • Kawah dari semburan lumpur Lusi merupakan salah satu dari lingkungan yang berat, dimana sama sekali tidak dijangkau bila hanya menerapkan teknik yang tradisional.
  • Di sini lumpur mendidih terus-menerus dimuntahkan setinggi puluhan meter dan awan gas yang tinggi mengelilingi kawah aktif dengan lebar100 m.
  • Kawah ini dikelilingi oleh zona melintang berdiameter 600 m diisi oleh lumpur panas, sehingga menghalangi kita mendekat, untuk melakukan penyelidikan dan mengambil contoh dari situs semburan aktif.
  • Agar dapat mengakses dari kawah yang aktif ini telah dirancang dan dirakit suatu pesawat Drone yang serbaguna

Slide10

Slide8

  • Lusi Drone telah dilengkapi dengan berbagai perangkat pesawat udara yang sesuai untuk digunakan pada pesawat multikopter lainnya
  • Selama misi penerbangan, tiga kamera telah dapat melaksanakan tugas untuk: 1)survei video 2) fotogrametri resolusi tinggi dari poligon yang diinginkan dan yang dipilih sebelumnya, dan 3) survei fotogrametri termal dengan kamera infra merah untuk melokalisir daerah rembesan cairan panas atau zona patahan
  • Operasi pengambilan contoh dan pemantauan dapat direncanakan sebelumnya dengan perangkat lunak penerbangan, sehingga pilot hanya diperlukan untuk take-off dan landing.

Slide11

  • Sebuah katrol (winch) memungkinkan untuk menempatkan percontohan gas, lumpur dan dan termometer kontak dapat dioperasikan agar meniadakan risiko pada pesawat terbang
  • Selama operasi winch (yang dapat dilakukan secara otomatis), pesawat terbang melayang pada ketinggian yang aman sampai tugas winch yang dikendalikan oleh prosesor selesai Pesawat tak berawak ini juga dilengkapi dengan sensor CO2 dan CH4 yang terhubung dengan GPS
  • Survei berdasarkan grid dengan menggunakan perangkat ini memungkinkan memperoleh peta 2D dari konsentrasi dan distribusi berbagai gas di atas area yang dicakup oleh jalur penerbangan
  • Perangkatnya kompak stabil meski dengan angin bertiup kencang terjangkau dan mudah diangkut.

Slide13

  • Pesawat Drone Lusi telah berhasil dioperasikan selama beberapa ekspedisi di lokaai semburan Lusi yang sedang berlangsung.
  • Memberikan suatu pembuktian sebagai suatu alat yang sangat baik untuk mempelajari medan lain yang berat atau ekstrim bahkan yang sama sekali tidak terjangkau.
  • Dimana bila dioperasikan dengan metode konvensional akan menjadi terlalu mahal, berbahaya atau tidak bahkan tidak mungkin untuk dapat dilakukan.

Slide16

Kesimpulan

Slide1

Naskah ini menggambarkan suatu desain dan konstruksi dari pesawat terbang serbaguna Drone Lusi (the design and construction of the multi-purpose Lusi drone). Drone ini kompak, ringan bobotnya, terjangkau, mudah transportasi (This Drone is solid, light in weight affordable, easy to transport)

Disamping itu telah berhasil dalam melakukan misi LUSI-LAB selama ini (successfully performed during several missions),  di lingkungan yang sangat keras seperti di situs semburan Lusi di indonesia (an extremely harsh environments such as the Lusi eruption site in Indonesia).

Slide12

Drone Lusi dapat menyelesaikan tugas yang standar yaitu survei video, fotografi udara,  serta banyak operasi pemantauan dan pengambilan sampel  menggunakan rancangan  rumahan  dan pembuat alat bantu (using in-house designed and built tools) telah dibangun alat bantu untuk menyelesaikan investigasi di lokasi semburan Lusi (to completeinvestigations at the Lusi eruption site).

Ditekankan bahwa yang konstruksi muatan yang diangkut oleh Drone (the constructed payloads) dapat digunakan untuk penyelidikan di lokasi frontier manapun (investigations at any frontierlocality).

Slide2

Alat yang tidak biasa ini bersifat multidisiplin (These unconventional tools are multidisciplinary). Kamera infra merah (infra-red camera) mungkin melokalisir daerah yang mempunyai pancaran panas (infra-red camera may locate areas with higher heat flux) sehingga untuk memahami jalur keluar dari naiknya fluida dalam (thus understand the deep fluids rise pathways ).

Otomatis yang dirancang ad hoc atau winch yang dikendalikan jarak jauh (ad hoc-designed automated or remote-controlled winch) dapat digunkan menurunkan seperangkat instrumen.

untuk melakukan percontohan dan pengukuran (may deploy a set of instruments to perform sampling and measurements.)

Logger tekanan dan suhu  dapat melakukan pengukuran titik (Pressure and temperature loggers may perform point measurements) atau dapat dilakukan penerjunan untuk pengukuran terus menerus dan data langsung di transmisigas (may be parachuted for continuous measurements and direct data transmission).

Slide14

Sensor Gas dapat menghasilkan peta distribusi gas di wilayah yang disurvei (Gas sensors can produce maps of gas distribution over surveyed regions,) sementara  pengambil contoh gas gas mengumpulkan contoh di lokasi yang dipilih (while gas samplers collect samples at selected localities.)

Slide15

Sampel caian dan padatan dapat diturunkan meskilpun lokasi tidak dapat diakses untuk mengumpulkan contoh  berharga dari daerah berbahaya (to collect valuable specimens from dangerous localities).

Sensor Geyger yang dijepit dapat menghasilkan peta radioaktivitas (A clamped Geyger sensor can produce radioactivity maps)  di atas zona kepentingan geologis dan lingkungan ( over zonesof geological and environmental interest.)

Pasar yang berkembang luar biasa dari suku cadang (drone off-the-shelf) membuat penggunaannya relatif murah dan mudah (The growing market of off-the-shelf drones and parts makes the use of them relatively cheap and easy)

 Karya tersebut menggambarkan pertunjukannya bahwa hampir semua jenis peralatan dapat dibangun dan dilekatkan pada suatu drone (most any kind of equipment can be built and attached to a drone).

Penggunaan drone juga merupakan satu-satunya alat yang aman untuk menjangkau daerah yang tidak terjangkau dan berbahaya (The use of a drone also represents the only tool to safely reach inaccessible and dangerous areas ) seperti tebing, magmatik dan semburan klastik, daerah di mana cairan beracun atau korosif dilepas  (cliffs, magmatic and clastic eruptions, areas where poisonous or corrosive fluids are vented).

Harga drone  yang bisa digunakan kembali hampir sama dengan satu jam dari penerbangan helikopter sewaan (The price of a reusable drone is almost the same as an hour of a rented helicopter), dan kemajuan elektronik memungkinkan pesawat tak berawak dengan kinerja yang baik agar dapat disesuaikan dengan ransel, (and the advances in electronics allow drones

with a good performance to fit in a backpack)  dan menjadi pendamping  dari ahli geologi di lapangan (and to become acompanion for geologists in the fieldwork).

Contoh Penggunaan Drone di Lusi saat ini yang masih mengutamakan pengambilan foto dan video (standar Drone, yang juga digunakan untuk Junior)

20160628_152040

Drone BPLS Kembaran Drone LUSI minus peralatan percontohan (hanya mengambil foto dan video, seperti Drone standar atau umum.

DRONELUSI-0F

Drone tipe Phantom 4, digunakan di Pulau Lumpur (Pilot Suwardi, BAP)

F

 

DRONELUSI-ADRONELUSI-9HDRONELUSI-9F

 

Tinggalkan komentar